Divisi Plant Engineering & Machinery [Bidang Plasticity] Mesin Forging Press : Perangat Tambahan / Peripheral
- Produk (Mesin Forging Press)
- Produk (Bending Roll)
- Pencarian Mesin Forging Press berdasarkan Model Mesin
- Pencarian Mesin Forging Press berdasarkan Jenis Pekerjaan
- Mesin Press lainnya
- Perangkat Tambahan / Peripheral
- Panduan Pengguna LKM-1600
Perangkat Tambahan untuk Mesin Forging Press
Sistem Spray Lubrikan Die
Penyemprotan lubrikan die ke target point dengan jumlah tertentu.
-
Perangkat Spray Lubrikan Die dengan Sistem Auto Self-driven
Kepala spray bergerak menuju point tertentu dengan servomotor.
Dapat melakukan penyimpanan pola spray sehingga dapat mengurangi waktu yang dibutuhkan untuk penggantian alat. -
Sistem Rekoveri Lubrikan Die
Memperbaiki lubrikan untuk die di bawah mesin press dan melakukan sirkulasi untuk penggunaan ulang.
Kami menyediakan pilihan design sistem untuk dari setiap jenis lube yang akan dipakai oleh pelanggan, seperti tipe oil, water solvent ataupun graphite.
Automatic Die Changer (QDC)
Mengurangi waktu berhenti/downtime untuk penggantian alat.
Balok / beam pada bagian tengah dari Sistem Transfer (TES) akan tertarik keluar bersama dengan die,sehingga memudahkan penggantian gripper.
Billet Loader
Dengan gerakan yang konsisten, perangkat ini akan melakukan transfer billet panas ke dalam mesin press selama proses produksi berlangsung.
Billet Shear
Mesin ini dapat mencukur / shear billet menggunakan pisau / blade yang tajam dengan tingkat distorsi rendah. Silahkan kunjungi website group perusahaan kami untuk informasi lebih lanjut.

Catatan penjualan lebih dari 200 unit mesin, membuat kami memiliki kemampuan untuk menciptakan produk forging yang presisi dengan menggunakan sistem trimming dan straightening.

Cocok untuk penggunaan rough forging sebelum proses hammering atau proses forging lainnya.
Multi-Axis Robot/Manipulator
Kami dapat membuat design sistem otomatisasi dengan multi-axis robot dan design semi-otomatis dengan manipulator.